06 March 2019

MENUJU MASA TUA -RENUNGKAN

"MENUJU MASA TUA"

*1. Sisa umur ini pendek,*
"selagi selera.....makanlah"
"selagi layak........pakailah"
"Selagi manfaat......belilah" 
"Selagi bisa........berbagilah"
"Silaturahmi......lakukanlah"
*Nikmati hidup apa adanya.

*2.* Dulu kita berusaha, utk memiliki. Kini saatnya untuk melepas, harta, tahta, anak, istri semua akan kembali kepada-NYA. *Bahagia terletak pada keikhlasan.*

*3.* Sehari berlalu, umur berkurang, berbuat baiklah karena *kita tidak tahu kapan akan dipanggil.*

*4.* Hidup ini sangat singkat dalam sekejap kita mulai tua dan *pasti masuk pusara..* 

*5.* Jangan tengok ke atas akan selalu kurang, tengok ke bawah bisa merasa cukup dan syukuri apa adanya pasti bahagia. *Bersyukurlah..*

*6.* Yang terbaik adalah berbuat  baik, membantu orang lain, *Jangan  menyakiti, latih diri dgn berbaik sangka , agar sehat lahir batin.*

*7.* Kasih orang tua tidak ada batas. Sadarlah, bila anak sakit, orang tua bagai teriris, bila orang tua sakit anak cuma tengok dan bertanya.
Anak-anak memakai uang orang tua seperti keharusan, tetapi orang tua memakai uang anak pasti rikuh. *Cukupilah diri sendiri jangan berharap pemberian anak.*

*8.* Rumah orang tua adalah rumah anak, tetapi rumah anak bukanlah rumah orang tua. *Sadarilah.* 

*9.* Orang tua selalu mendoakan anak, tapi anak jarang  mendoakan orang tua. Maka *bekali kubur kita dgn amal yg banyak, jangan bergantung pada doa anak.*

*10.* Kebaikan dan keburukan sebagai ujian dan tdk akan berakhir sampai kita mati. *Sikapi dg syukur dan sabar.*                                                                                                                                                                                 Mamah : Kalau anak anak sudah berkeluarga dan meninggalkan kita, giliran kita untuk kembali memikirkan diri kita sendiri . . .

*Renungan menjelang tua . . .*

*Bila kita tua* ...
Luangkan waktu bersama pasangan anda karena salah seorang drpd kita akan pergi lebih dahulu dan yang masih hidup hanya mampu menyimpan kenangan yg indah.

*Bila kita tua* ... 
Akan tiba masanya mau berjalan ke pintu saja susah, sementara masih berkemampuan, jalan2 lah kebeberapa banyak tempat untuk mengingat
kan kita tentang kebesaran Allah, utk mengagumi keindahan ciptaan NYA.

*Bila kita tua* ... 
Jangan susahkan  diri *memikirkan anak2 secara berlebihan*. 
Mereka akan mampu berusaha sendiri. 
Cuma tentukan hutang anda Lunas sebelum meninggal dunia supaya mereka tidak menanggung beban yang anda tinggalkan.

*Bila kita tua* ... 
Luangkan waktu  bersama rekan2 lama karena peluang untuk bersama itu akan berkurang dari waktu ke waktu.

*Bila kita tua* ... 
Terimalah penyakit apa adanya.  Karena Semua sama,  kaya atau miskin akan melalui proses yang sama, yaitu: lahir bayi, kanak2, dewasa, tua, sakit & mati

*Kata2 nasihat* ... 
"Cari kawan yg seperti cermin, kita gembira dia gembira, kita sedih dia ikut sedih. 

Selamat menikmati Masa Tua dengan Bahagia ..... 🙏🙏

Baca selengkapnya

04 March 2019

SELALU BERSYUKUR 🌺🌷

🌺🌻 SELALU BERSYUKUR 🌹🌷

Ilustrasi

INI BAGUS UNTUK KITA RENUNGKAN setiap hari

🌻 Ada seorang pria kaya, memandang keluar jendela & melihat seorang laki-laki mengambil sesuatu dari tong sampah,
Ia mengatakan, syukurlah saya tidak miskin.

🌻Orang Miskin memandang sekeliling & melihat seorang pengemis telanjang di jalan. 
Ia mengatakan, syukurlah saya miskin tetapi tidak menjadi pengemis.

 🌻Pria pengemis memandang ke depan & melihat ambulans yang membawa pasien mengatakan, syukurlah saya tidak sakit.

🌻 Kemudian orang sakit di rumah sakit melihat troli mengambil mayat ke kamar mayat. Ia mengatakan, syukurlah saya masih  hidup.

🌻🌻 Ternyata, hanya orang yang sudah mati, yang tidak bisa *bersyukur*

🌻🌻 Mengapa kita tidak *bersyukur* karena hari ini Allah masih memberikan kesempatan untuk hidup?

🌻🌻 Apakah kita akan berbagi syukur dengan orang lain & biarkan mereka tahu bahwa Allah juga mengasihi mereka?

🌻🌻 Untuk memahami kehidupan yang sedang kita jalani, sesekali kita perlu berkunjung ke 3 lokasi:

1. Rumah Sakit,
2. Penjara &
3. Kuburan

🌻🌻🌻 Di Rumah Sakit, kita akan memahami bahwa tidak ada yang lebih indah daripada  *KESEHATAN*

🌻🌻Di dalam Penjara, kita akan melihat bahwa *FREEDOM / KEBEBASAN* adalah hal yang paling berharga.

*🌻🌻Di Kuburan, kita akan menyadari bahwa hidup ini tidak berarti apa-apa... Karena Tanah yang kita pijak hari ini akan menjadi atap kita di esok hari.

🌻🌻 Karena itu, mari kita tetap rendah hati, jangan sombong, dan selalu *bersyukur* atas Karunia Allah.

🌻🌻 Untuk itulah saudaraku, selagi kita masih diberi waktu & kesempatan, perbanyaklah *BERBUAT BAIK*,
jangan *SUKA MENYAKITI* dan
jangan *SUKA MENGHINA* orang lain.
Hendaknya selalu *bersyukur* apapun keadaan Kita.

🌻🌻🌻 Selalu RUKUN dengan keluarga, tetangga, teman dan sahabat, serta yg digroup ini karena kita tidak tahu kapan kita akan kembali ke asal.

▪🙏🙏🙏
Baca selengkapnya

03 March 2019

WAKTU

🕘  WAKTU  🕞


Berhati2 dalam mengunakan waktu yg di titipkan oleh Allah.
        
Kalau Di Masa Lalu Kita Belajar Waktu Adalah Uang, 

Mulai Saat Ini Mari Kita  Belajar !!!

Waktu  Adalah  Nafas.
Waktu  Adàlah Ibadah.

Waktu Adalah Nafas Yang Setelah Terlewat Tidak Akan Bisa Kembali

WAKTU Adalah Ibadah Karena  Setiap Detik Harus Bernilai Ibadah. Apa Pun Aktivitasnya.

Manusia Sesungguhnya Hanya Pengendara Di Atas Punggung Usianya. 

Digulung Hari Demi Hari, Bulan Dan Tahun Tanpa Terasa.

Nafas Kita Terus Berjalan Seiring Jalannya Waktu, Setia Menuntun Kita Ke Pintu Kematian.

Sesungguhnya Dunia-Lah Yang Makin Kita Jauhi...Dan

Liang Kubur-Lah Yang Makin Kita Dekati...

1 Hari Berlalu, Berarti 1 Hari Pula Berkurang Usia Kita.

Umur Kita Yang Tersisa Di Hari Ini Sungguh Tidak Ternilai Harganya, 

Sebab Esok Hari Belum Tentu Jadi Bagian Dari Diri Kita.

Karena Itu, Jangan Biarkan HARI INI  Berlalu Tanpa KEBAIKAN Yang Bisa Kita LAKUKAN,

JANGAN Tertipu Dengan USIA MUDA, Karena SYARAT Untuk MATI Tidaklah Harus TUA.

JANGAN Terperdaya Dengan Badan Sehat, Karena SYARAT  MATI Tidak Pula Harus SAKIT...

Teruslah

Berbuat Baik…

Berkata Baik…

WALAU Tidak Banyak Orang Yang Mengenali Kebaikan Kita, Tapi KEBAIKAN Yang Kita Lakukan Adalah KEBAHAGIAAN Dimana Perbuatan BAIK Kita Akan Terus Dikenang Oleh Mereka Yang Kelak Kita Tinggalkan.
Jadilah Seperti AKAR Yang TIDAK TERLIHAT, Tapi Tetap MENYOKONG KEHIDUPAN...

Jadilah Seperti JANTUNG Yang TIDAK TERLIHAT, Tapi Terus *BERDENYUT Setiap Saat TANPA HENTI; 

Hingga Membuat Kita TERUS HIDUP, Sampai BATAS WAKTUNYA Untuk BERHENTI...

Mari... Jadikan Hari Ini Lebih Baik Dari Hari Kemarin dan Hari Esok Harus Lebih Baik Dari Hari Ini...
💞 "Jangan lupa untuk bahagia dan membahagiakan". Praise the lord.&Gbu all⏱⏲⏰🕰⏱⏲⏰🕰
Baca selengkapnya

02 March 2019

KISAH ULAR DAN GERGAJI

💒MEMBUANG AMARAH DALAM HATI
•• •• •• •• ••



Alkisah ada seekor ular memasuki gudang tempat kerja tukang kayu di sore hari.

Kebiasaan si tukang kayu,
membiarkan sebagian peralatan kerjanya masih berserakan & tidak merapikannya.

Ketika ular itu berjalan kesana kemari di dalam gudang,
tanpa sengaja ia merayap di atas gergaji.

Tajamnya mata gergaji,
menyebabkan perut ular terluka,

t a p i ular beranggapan gergaji itu menyerangnya.

Ia pun membalas dgn mematuk gergaji itu ber-kali².

Serangan itu menyebabkan luka parah di bagian mulutnya.

Marah & putus asa,
ular berusaha mengerahkan kemampuan terakhirnya untuk mengalahkan musuhnya.

Ia pun membelit kuat gergaji itu,

maka tubuhnya terluka amat parah,

& akhirnya ia pun mati.


Kadangkala di saat kita marah,
kita ingin melukai orang lain.

T a p i sesungguhnya tanpa di sadari,
yg di lukai adalah diri kita sendiri.

Mengapa ?

K a r e n a Perkataan & Perbuatan di saat marah adalah Perkataan & Perbuatan yg biasanya akan kita sesali di kemudian hari.

Mari kita sama² belajar untuk tidak marah (atau setidaknya mampu meredakan marah) terhadap situasi buruk yg mungkin kita alami.

Kita harus MENGENDALIKAN apa yg dapat kita KENDALIKAN.

Ketika amarah atau sikap bermusuhan terjadi di sekitar kita,

kita dapat memperlihatkan hati SANG RAJA DAMAI dgn cara menanggapinya dgn Sikap Damai.

Dgn demikian,
kita akan menunjukkan Sikap JURUSELAMAT kita di tengah dunia yg di penuhi dgn sikap cepat naik darah yg semakin merebak.

KITA TAK DAPAT MENGENDALIKAN SIKAP ORANG LAIN,

T A P I KITA DAPAT MENGENDALIKAN TANGGAPAN KITA.

“Janganlah lekas-lekas marah dalam hati, karena amarah menetap dalam dada orang bodoh.”
(Pengkhotbah 7:9)

Baca selengkapnya