27 January 2018

INSPIRASI 11 - "MELIHAT KEBAIKAN ORANG LAIN"



 MELIHAT KEBAIKAN ORANG LAIN

Gambar terkait

Jika kita mencari KEJELEKAN
kita akan menemukan banyak KEJELEKAN&smua orang punya KEJELEKANnya

Namun jika kita dgn TULUS&BIJAK mencari KEBAIKAN
kita akan menemukan banyak KEBAIKAN&setiap orang mempunyai KEBAIKANnya

Jika kita mendambakan HIDUP BAHAGIA&HARMONIS👌🏻
kita harus mengesampingkan KEJELEKAN&mengutamakan KEBAIKAN

Liatlah selalu kebaikan orang tua,keluarga, sahabat&orang² di sekitar kita

INGAT selalu&simpan di hati untuk setiap KEBAIKAN yg pernah mereka berikan👍🏻

Hargailah smua SIFAT POSITIF yg mereka miliki,
walaupun mungkin hanya sedikit

Kesampingkan selalu KEKURANGAN & KELEMAHAN mereka
Lupakan KEJELEKAN yg pernah mereka lakukan

KESALAHAN yg pernah di lakukan harus di pahami sebagai KESALAHAN PERBUATAN sesaat, bukan KESALAHAN KEPRIBADIAN

Dgn demikian,
mereka akan selalu MENYENANGKAN & BERHARGA dalam hidup kita

Hidup kita akan selalu BAHAGIA & HARMONIS

SESUATU YG TIDAK SEMPURNA MENJADI SEMPURNA,
K A R E N A KITA MENERIMANYA DENGAN SIKAP YG SEMPURNA👍🏻

N A M U N...
Smua yg SEMPURNA akan menjadi CACAT,
k a r e n a kita memandangnya dgn SIKAP yg CACAT,
SIKAP kita lah yg menentukan

”Manusia dibenarkan karena perbuatan-perbuatannya dan bukan hanya karena iman.”
(Yakobus 2:24)

Bagikan

Jangan lewatkan

INSPIRASI 11 - "MELIHAT KEBAIKAN ORANG LAIN"
4/ 5
Oleh

Subscribe via email

Suka dengan artikel di atas? Tambahkan email Anda untuk berlangganan.

Silakan berikan komentar Anda!